Notification

×

Iklan

Iklan

Kapolsek Kerumutan Irup Upacara Penurunan Bendera HUT RI ke-79

17 Agustus 2024


 


RIAU, ZONAMERDEKA.COM-Pelaksanaan Upacara Penurunan Bendera Merah Putih dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ( HUT ) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 di Kecamatan Kerumutan Kabupaten Pelalawan Tahun 2024.


Selaku Inspektur Upacara (Irup) Kapolsek Kerumutan Ipda Jerri Paulus Sinaga, S.H dan Komandan Upacara Bripka Dedi Kurniawan 


Bertempat di lapangan Kantor Camat Kerumutan Kabupaten Pelalawan, dengan tema Nusantara Baru Indonesia Maju, Sabtu (17/8/2024) sore.


Dihadiri, Camat Kerumutan Rusdyanto.Kep. Danramil 15 KK/Kerumutan diwakili oleh Serda Indra, Lurah dan Kades Se-Kecamatan Kerumutan, personil Polsek Kerumutan, seluruh staf pegawai Kantor camat Kerumutan, Siswa/Siswi TINGKAT SD/MI, SLTP/ Tsanawiyah, SLTA/SMK/Aliyah Kecamatan Kerumutan dan Tamu Undangan.


Adapun tertib upacara, 

* Komandan Upacara memasuki Lapangan upacara

* Inspektur upacara menuju mimbar upacara

* Penghormatan Umum

* Laporan Komandan Upacara

* Penurunan Bendera Merah Putih diiringi lagu kebangsaan INDONESIA RAYA

* Laporan komandan upacara

* Penghormatan umum

* Inspektur upacara meninggalkan mimbar upacara

* Upacara selesai


Rangkaian kegiatan Upacara penurunan bendera Merah Putih dalam rangka HUT RI ke-79 di Kecamatan Kerumutan berakhir sekira pukul 17.20 WIB dan selama giat berlangsung situasi terdapat dalam keadaan aman kondusif.***







ikuti zonamerdeka.com di Google News

klik disini


close