![]() |
Jadwal Buka Puasa Untuk Kota Medan dan Sekitarnya, Lengkap Ramdhan 2025 M / 1446 H |
Zonamerdeka.com - Ini merupakan Jadwal Ibadah Sholat untuk Wilayah Medan dan sekitarnya. Jadwal ini untuk bulan Ramadhan 1446 Hijriyah atau Bulan Maret 2025. Data ini berdasarkan didapat dari Bimas Kementerian Agama Republik Indonesia.
Dalam daftar jadwal ini ada Jadwal Sholat, dimulai dari, Imsak, Subuh, Terbit, Dhuha, Dhuhur, Asyar, Magrib, Isyak.
Pembuatan jadwal ini diharapkan ibadah anda sekamakin lancar dan mudah mendapat informasi sholat.
Doa Buka Puasa Sesuai Hadits Riwayat Bukhari & Muslim
اَللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ
Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa'ala rizqika afthartu. Birrahmatika yaa arhamar roohimin.
Artinya: “Ya Allah, untukMu aku berpuasa, dan kepadaMu aku beriman, dan dengan rezekiMu aku berbuka. Dengan rahmatMu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang.”
Baca Juga: Jadwal Sholat dan Imsakiyah Bulan Februari 2025, Untuk Wilayah Surabaya dan Sekitarnya
Niat Makan Sahur Ramadhan
Sebelum makan sahur umat Islam dianjurkan untuk mengucapkan niat melaksanakan sunnah Rasulullah. Berikut bacaan niat makan sahur:
نَوَيْتُ بِأَكْلِ سُنَّةَ السُّحُوْرِ اتَّبَاعًا لِنَبِيِّنَا مُحَمَّدٍ ﷺ
Arab Latin: Nawaitu ba akli sunnatassuhuuri ittibaa'an li nabiyyina muhammadin shalallahu'alaihi wassalam.
Artinya: Aku niat akan makan ku ini, melaksanakan sunnah sahur, karena mengikut kepada nabi Muhammad SAW.
Perhitungan
:: Parameter
Untuk Kota Medan 3°35' LU 98°39' BT
Arah : 292.78 ° ke Mekah
Jarak : 6648.932 km ke Mekah
:: Pilihan Fiqh
Penentapan Waktu Shubuh : 20.0 deg. Kemiringan Matahari
Penetapan Waktu Ashr : Perbandingan bayangan 1 (Shafi'i dan lainnya)
Penetapan Waktu Isya : 18.0 deg. Kemiringan Matahari
Penetapan Waktu Imsyak : 10.0 min. Jarak Waktu dari Shubuh
Jadwal sudah diberi : 2 menit untuk waktu Ihtiyati (pengaman) ***